Senin, 17 Mei 2010



CARA MENGHITUNG PERKALIAN ( RATUSAN x RATUSAN ) DENGAN CEPAT
MISALNYA :
109 X 203 = ???
Untuk menjawab soal ini, kita harus ingat rumus :
(x+2)(x+3)=
x.x + (2x+3x) + 2.3 =
Dalam soal 109 X 203 =
Dapat diterjemahkan kedalam rumus sebagai berikut :
(x+2)(x+3)=
x.x + (2x+3x) + 2.3 =
109 x 203 =
2 dari (1x2)
21 dari (9x2 + 1x3)
27 dari (9x3)
Kita peroleh jawaban 22127
Mirip dengan itu caranya:
306 x 303 =
9 dari (3×3)
27 dari (6×3 + 3×3)
18 dari (6×3)
Kita peroleh jawaban 92718.
Contoh lain
207 x 304 = …
6 (dari 2×3)
29 (dari 7×3 + 2×4)
28 (dari 7×4)
Kita peroleh 62928.

Sabtu, 15 Mei 2010

Rumus Bangun Ruang - Matematika

Rumus Kubus
- Volume : Sisi pertama dikali sisi kedua dikali sisi ketiga (S pangkat 3)







Rumus Balok
- Volume : Panjang dikali lebar dikali tinggi (p x l x t)






Rumus Bola
- Volume : phi dikali jari-jari dikali tinggi pangkat tiga kali 4/3 (4/3 x phi x r x t x t x t)
- Luas : phi dikali jari-jari kuadrat dikali empat (4 x phi x r x r)








Rumus Limas Segi Empat
- Volume : Panjang dikali lebar dikali tinggi dibagi tiga (p x l x t x 1/3)
- Luas : ((p + l) t) + (p x l)










Rumus Tabung
- Volume : phi dikali jari-jari dikali jari-jari dikali tinggi (phi x r2 x t)
- Luas : (phi x r x 2) x (t x r)







Rumus Kerucut
- Volume : phi dikali jari-jari dikali jari-jari dikali tinggi dibagi tiga (phi x r2 x t x 1/3)
- Luas : (phi x r) x (S x r)
- S : Sisi miring kerucut dari alas ke puncak (bukan tingi)









Rumus Prisma Segitiga Siku-siku
- Volume : alas segitiga kali tinggi segitiga kali tinggi prisma bagi dua (as x ts x tp : 2)
Rumus Bangun Datar - Matematika

Rumus Bujur Sangkar
Bujur sangkar adalah bangun datar yang memiliki empat buah sisi sama panjang
- Keliling : Panjang salah satu sisi dikali 4 (4S) (AB + BC + CD + DA)
- Luas : Sisi dikali sisi (S x S)













Rumus Persegi Panjang
Persegi panjang adalah bangun datar mirip bujur sangkar namun dua sisi yang berhadapan lebih pendek atau lebih panjang dari
dua sisi yang lain. Dua sisi yang panjang disebut panjang, sedangkan yang pendek disebut lebar.
- Keliling : Panjang tambah lebar kali 2 ((p+l)x2) (AB + BC + CD + DA)
- Luas : Panjang dikali lebar (pl)










Rumus Segitiga
- Keliling : Sisi pertama + sisi kedua + sisi ketiga (AB + BC + CA)
- Luas : Panjang alas dikali pangjang tinggi dibagi dua (a x t / 2)


















Rumus Lingkaran
- Keliling : diameter dikali phi (d x phi) atau phi dikali 2 jari-jari (phi x (r + r)
- Luas : phi dikali jari-jari dikali jari-jari (phi x r x r)
- phi = 22/7 = 3,14





















Rumus Jajar Genjang atau Jajaran Genjang
- Keliling : Penjumlahan dari keempat sisi yang ada (AB + BC + CD + DA)
- Luas : alas dikali tinggi (a x t)











Rumus Belah Ketupat
- Keliling : Penjumlahan dari keempat sisi yang ada (AB + BC + CD + DA)
- Luas : alas dikali panjang diagonal dibagi 2 (a x diagonal / 2)
- Diagonal : Garis tengah dua sisi berlawanan












Rumus Trapesium
- Keliling : Penjumlahan dari keempat sisi yang ada (AB + BC + CD + DA)
- Luas : Jumlah sisi sejajar dikali tinggi dibagi 2 ((AB + CD) / 2)

Jumat, 14 Mei 2010

BERMAIN ANGKA

BERMAIN ANGKA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA

PERMAINAN : I

  1. Seluruh siswa didalam kelas diberi kebebasan dalam memilih angka, antara angka 1 sampai dengan 10
  2. Selanjutnya seluruh siswa, disuruh mengingat angka pilihanya masing – masing.
  3. Dengan panduan guru siswa mengikuti instruksi atau perintah dari bapak / ibu guru untuk mengalikan (X), membagi (:), menambah (+) atau mengurangi (-) angka yang menjadi pilihan siswa masing – masing.

* Langkah pertama : Guru memberikan perintah agar angka yang menjadi pilihan siswa masing – masing, untuk dikalikan dengan 2. ( angka pilihan siswa X 2 )

* Langkah kedua : Hasil angka dari langkah pertama, ditambahkan (+) dengan 8. atau ( angka pilihan siswa X 2 + 8)

* Langkah ketiga : Hasil angka dari langkah kedua, dibagi (:) dengan 2. atau (angka pilihan siswa X 2 + 8 : 2)

* Langkah keempat : Hasil angka dari langkah ketiga, dikurangi (-) dengan angka rahasia atau angka pilihan awal siswa masing – masing tadi

(angka pilihan siswa X 2 + 8 : 2 – angka awal)

  1. Setelah melewati ke empat langkah tersebut diatas, hasil yang didapatkan adalah angka 4

Misalnya :

Angka Pilihan Siswa

Dikali (X) 2

Ditambah (+) 8

Dibagi (:) 2

Dikurang (-) Dengan Angka Awal Pilihan Siswa

1

2

10

5

4

2

4

12

6

4

3

6

14

7

4

4

8

16

8

4

5

10

18

9

4

6

12

20

10

4

7

14

22

11

4

8

16

24

12

4

9

18

26

13

4

10

20

28

14

4

  1. Selanjutnya guru mempunyai kebebasan untuk mengalikan, membagi, menambah atau mengurangi angka tersebut. Sebagai langkah pengembangan.
  2. Selamat Mencoba………………….!!!!